Peringatan HUT Bhayangkara ke - 78 Ada Pesan Unik Disampaikan Ahmad Luthfi Secara Tersirat, Ini Lengkapnya

- 1 Juli 2024, 15:03 WIB
Irjen Pol Ahmad Luthfi bangga mengantar Haflah Akhirissanah Ponpes Blater Madina, Kabupaten Semarang
Irjen Pol Ahmad Luthfi bangga mengantar Haflah Akhirissanah Ponpes Blater Madina, Kabupaten Semarang /Sri Yatni/


Rembang Today -
Sosok Ahmad Luthfi menjadi sorotan publik lantaran ia dinilai akan mencalonkan diri menjadi Gubernur Jawa Tengah.

Bahkan tidaks edikit foto dan benner miliknya yang terpampang di setiap jalan di berbagai kabupaten kota di jawa tengah.

Mendadak ketika peringatan HUT Bhayangkara, ia seakan pamit sebagai Kapolda.

Baca Juga: Rapai Iuran TAPERA untuk Tutup Defisit APBN, Ini Kritik DPR RI dan Serikat Buruh hingga Penjelasan Kemenkeu

Peringatan HUT Bhayangkara ke-78 berlangsung meriah di Jalan Pemuda Kota Semarang hari ini. Dalam pidato sambutannya, Kapolda Jawa Tengah Irjen Ahmad Luthfi mendadak seakan ‘pamit’.

Diketahui bahwa acara tersebut digelar di depan Balai Kota Semarang dan dihadiri para pejabat Forkopimda yaitu Pj Gubernur Jateng, Pangdam IV Diponegoro, Kajati Jateng, dan lainnya.

Kapolda duduk di bagian depan, diapit Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana. Diketahui juga bahwa sosok Taj Yasin Maimoen atau Gus Yasin selaku mantan Wakil Gubernur Jateng.

Ia maminta maaf jika selama ia menjabat sebagai Kapolda belum memberikan pengabdian yang sempurna.

Baca Juga: Banyak Kasus yang Buat Citra Polisi Jelek, Presiden Jokowi Berikan Pesan Menohok Ini di Hari Bhayangkara ke-78

Halaman:

Editor: Ahmad Choirul Furqon

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah